PEMILU  

AIM-PAS Sulbar Jago Konsolidasi di Posko Pemenangan Rangas

MAJENE, Calon Gubernur dan wakil gubernur Sulawesi Barat Andi Ibrahim Masdar dan Asnuddin Sokong (AIM-PAS) menggelar silaturahmi dengan sejumlah relawan di posko pemenangan lingkungan Rangas Kelurahan Rangas Kabupaten Majene Sulawesi Barat, Selasa (17/9/2024).

Baca Juga  Paslon Amanah Serahkan Berkas Perbaikan Dokemen ke KPU Majene

Dalam pertemuan itu, salah satu topik yang dibahas adalah perekrutan relawan di setiap dusun untuk memenangkan pasangan AIM-PAS pada pilgub 2024 November mendatang.

Setelah konsolidasi yang dilakukan di posko pemenangan tersebut, kegiatan silaturahmi dilanjutkan di Pellattoang Kecamatan Tammeroddo Sendana.

Baca Juga  Demokrat Ajak Nasdem dan PKS, Segera Bentuk Sekretariat Perubahan Usung Anies Baswedan

Diketahui, pasangan AIM-PAS diusung oleh partai PPP, PKB dan Perindo.

Suardi Atjo Pn Pandi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *